INILAH tas termahal di dunia.
"Tas ini betul-betul lain dari yang lain. Harganya pun luar biasa, melampaui perkiraan kami sebelumnya," tutur Matt Rubinger, Director of Luxury Accessories di Heritage Auctions.
Seperti dikutip Art Daily, Jumat (9/12), nama resmi dari tas ini ialah Hermès Exceptional Collection Shiny Rouge H Porosus Crocodile 30cm Birkin Bag with Solid 18K White Gold & Diamond Hardware. Tas jenis Birkin yang kini tengah menjadi tren, menjadi salah satu penyebab larisnya Hermès Diamond Birkin.
"Tahun lalu, sebuah tas Birkin yang dibuat tanpa lapisan emas dan penampilannya kurang begitu menarik, dilelang seharga $77.000 (sekitar Rp 696 juta) di Inggris," ungkap Rubinger.
Selama beberapa tahun terakhir, tas-tas branded dan mewah tak hanya digunakan sebagai pelengkap busana, namun juga untuk investasi. Konon inilah yang menyebabkan tak sedikit tas yang berhasil terjual dengan harga selangit.
"Sejak tahun lalu, investasi dalam bentuk tas berhasil menarik perhatian dari banyak kolektor cerdas. Mereka rela mengeluarkan banyak uang untuk investasi dan tampil stylish dalam waktu bersamaan," ujar Rubinger.
Business Insider mencatat, sejumlah tas juga turut dilelang bersama Hermès Diamond Birkin. Salah satunya Hermès Himalayan Crocodile Birkin Bag dengan Palladium Hardware yang terjual seharga $60.000 atau sekitar Rp 542 juta. Normalnya, tas Birkin keluaran Hermes hanya seharga di bawah Rp 100 juta.
Berikut spesifikasi Harga tas Termahal Di dunia:
1.GINZA TANAKA PLATINUM HANDBAG US$2.000.000
2 CHANEL DIAMOND FOREVER US$261.000
3. LOUIS VUITTON URBAN SATCHEL US$150.000
5. .CHANEL DIAMOND FOREVER US$261.000
6.NANCY GONZALES POROUSUS US$30.000
7. PALADINO GADINO BAG US$38.500
8. LOUIS VUITTON TRIBUTE PATCHWORK US$45.000
9. LEIBER PRECIOUS ROSE US$92.000
10. LANAMARKS CLEOPATRA BAG US$100.000
Home » tas » 10 tas Perempuan termahal Didunia
Rabu, Maret 07, 2012
10 tas Perempuan termahal Didunia
lainnya dari tas
Ditulis Oleh : Irfanistik // Rabu, Maret 07, 2012
Kategori:
tas
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar